PETA TUHAN - ANTOLOGI KARYA SANTRI SMAI NFBS SERANG ANGKATAN 14 Pena Nurul Fikri

PETA TUHAN - ANTOLOGI KARYA SANTRI SMAI NFBS SERANG ANGKATAN 14

Buku ini merupakan hasil karya anak anak kelas 12 ipa1 yang ditulis disela sela kesibukan mereka menghadapi UN dan SNMPTN. Dibawah bimbingan ustad Andriono Kurniawan M.Pd, akhirnya antologi dan kumpulan kisah nyata ini menjadi sebuah buku. 

Membaca bab demi bab karya mereka seolah olah kita mengalami sendiri apa yang mereka ceritakan.Ada cerita lucu,  dan juga cerita yang membuat mata kita tak kuasa menahan air mata.

Suatu karya sebagai jawaban atas keringnya aktivitas literasi di pesantren yang terletak 12 km dari pantai pesisir Anyer, Banten.